IP2SIP
BPSIP Jawa Tengah memiliki kebun percobaan yang sekarang disebut Instalasi Pengujian dan Penerapan Standar Instrumen Pertanian (IP2SIP) di tiga lokasi yakni, Ungaran, Batang dan Magelang.
Layanan BPSIP Jawa Tengah di IP2SIP :
- IP2SIP Ungaran : UPBS Ayam KUB, Laboratorium Penguji, Laboratorium Kultur Jaringan, Kebun SDG, Unit Kearsipan, Kunjungan, Magang dan PKL dan Agro eduwisata
Alamat : Jl. BPTP No. 40, Bukit Tegalepek, Sidomulyo, Ungaran Timur, Kabupaten Semarang 50514, Telp. (024) 6924965 Fax (024) 6924966
- IP2SIP Batang : UPBS Padi, Kebun SDG, Kunjungan, Magang dan PKL dan Agro eduwisata
Alamat : Desa Depok, Kec. Kandeman, Kabupaten Batang, Jawa Tengah 51216, Telp/Fax (0285) 4495005
- IP2SIP Magelang : UPBS Padi, UPBS Ayam Sensi, Kebun SDG, Kunjungan, Magang dan PKL dan Agro eduwisata
Alamat : Jl. Kyai A'raf, Krajan, Bandongan, Magelang, Telp./Fax (0293) 3217487
Layanan Kunjungan Agro Eduwisata
Jangka waktu pelayanan : Jam Kunjungan Agro Eduwisata : 1 hari